Monday, April 20, 2009

WORLD BOOK DAY BANDUNG 2009

MATERI POSTER
WORLD BOOK DAY BANDUNG 2009
BALEPUSTAKA, 30 APRIL – 2 MEI 2009
Pukul 09.00- 17.00


NoFi (nonton film) & Ngofi (Ngobrol Film) Babel
“Film dan Toleransi Agama yang membumi”

oleh:

Tobing Jr (My Cinema),
Abdul Hakim (PSIK Indonesia, anggota Nurcholis Madjid Society),
Fabianus S, Heatubun (Dekan Fakultas Filsafat UNPAR)*

Pukul 15.30 s.d. 17.00 wib
Di Auditorium Gd. Pastoral Jl Jawa No 6 Bandung

Jadwal Nonton Film(Free Ticket):
Kamis – Sabtu, 30 April – 2 Mei 2009

Ruang Auditorium, Lt. 3, Pukul 10.00 – 17.00 WIB
Kapasitas duduk 60 orang, nyaman ber-AC.

1. Crash (Drama, 122 menit, tahun 2004)
Kamis, 30 April 2009, Pukul 10.00 WIB

Sutradara: Paul Haggis; Aktor: Matt Dillon, Ryan Phillippe, Sandra Bullock
Produksi/Distributor: Lions Gate, Bahasa: Inggris Subtitle Indonesia
Prestasi: Oscar : Best achievement in editing, Best writing, Best original screenplay, Best motion picture

2. Babel (Drama, 142 menit, tahun 2006)
Kamis, 30 April 2009, Pukul 13.00 WIB

Sutradara: Alejandro Gonzáles Iñárritu, Aktor: Brad Pitt, Cate Blanchett.
Produksi/Distributor: Paramount Vantage, United International Picture (UIP),
Bahasa: Inggris Subtitle Indonesia
Prestasi: Oscar Best music Score

3. Code Unknown (Komedi Satire, 168 menit, tahun…)
Jum’at, 1 Mei 2009, Pukul 10.00 WIB

Sutradara: Micheal Haneke Aktor: Juliette Binoche, Thierry neuvic, Sepp Bleibicher
Produksi/Distributor: KimStim, Leisure Time Features, Sundance Channel
Bahasa Prancis subtitle Inggris


4. Roma (Komedi Satire, 168 menit, tahun 1972)
Jum’at, 1 Mei 2009, Pukul 13.00 WIB

Sutradara: Federico Fellini, Aktor: Peter Gonzales, Fiona Florence, Pia De Doses
Produksi/Distributor: United Artists Films
Bahasa: italia, Prancis Subtitle inggris
Prestasi: nominated Golden Globe Award 1973 best foreign film winner best foreign and film foreign france syndicate of cinema critic 1973

5. Gandhi (Biografi,270 menit, 1982 )
Sabtu, 2 Mei 2009, Pukul 09.30 WIB

Sutradara: Richard Attenborough Aktor: Ben Kingsley
Produksi/Distributor: Columbia picture
Bahasa: inggris Subtitle : inggris
Prestasi: winner 9 Academy Awards, including Best Picture, Best Director, Best Actor, Best Screenplay, and Best Cinematography.

6. Le Grand Voyage (Drama, 168 menit, tahun 2004 )
Sabtu, 2 Mei 2009, Pukul 13.00 WIB

Sutradara: Ismaël Ferroukhi Aktor: Nicolas cazale Mohamed majd
Produksi/Distributor: Piramide
Bahasa: Prancis Subtitle Inggris
Prestasi: Lion Du Vutur-Venise 2004 Prix Du Meilleur Premier Film


PAMERAN KARYA PENULIS
Kamis – Sabtu, 30 April – 2 Mei 2009
Ruang samping Auditorium , Gedung Pastoral Keuskupan

Materi Pameran
- Pameran Karya Para Penulis Anggota Balepustaka
(Adenita, Anjar, Anwar Kholid, Evi S.R., Hermawan Aksan, Kurniasih, Meldy)
- Pameran Hasil Workshop Buku ‘5 in One’: Basic Writing


BAZZAR

Kamis – Sabtu, 30 April – 2 Mei 2009
Selasar Auditorium, Gedung Pastoral Keuskupan Lt.3
Pukul 09.00 – 17.00 WIB
Tersedia stand buku dari pelbagai agama



Acara ini diselenggarakan Balepustaka
Organized by Dipan Senja